Hal yang anda lakukan ketika sedang jatuh cinta

Perasaan cinta kepada seseorang adalah perasaan dimana kita akan selalu memikirkan orang itu lebih dari apapun di dunia ini,yah memang hal tersebut terdengar sangat berlebihan,tapi ketika anda merasakan hal itu mungkin anda akan mengerti dengan apa yang dirasakan oleh-oleh mereka yang sedang jatuh cinta.







1.Akan selalu memikirkan nya

   Ketika anda benar-benar jatuh cinta padanya anda akan selalu memikirkan nya,memikirkan masa depan dengan nya.Apakah itu di malam hari,di siang hati atau pun ketika anda bersama teman-teman,anda mungkin akan mulai berfikir menghabiskan waktu bersamanya sepanjang waktu anda.Dan mulai membayangkan apa yang terjadi ketika anda tidak dapat hidup bersamanya
 


2.Terasa ada yang berbeda dalam diri anda

   yang menarik ketika anda jatuh cinta adalah terasa ada yang beda dari diri anda,mulai tidak fokus dalam mengerjekan sesuatu karena senantiasa memikirkan dia,atau mungkin sekarang anda merasakan ada kupu-kupu di dalam perut anda.  
 



3.Selalu tersenyum ketika memikirkan nya

   Senyum saat anda memikirkan dia? hal itu memang terdengar lucu,jika anda pernah merasakan jatuh cinta atau saat ini sedang merasakan nya mungkin anda akan mengerti dengan hal itu,jika sekarang anda sedang tersenyum-senyum manis saat memikirkan nya atau mendengar suara
nya,selamat anda telah masuk dalam jebakan cinta nya.





4.Selalu ingin mengetahui kabar nya

    Saat anda sedang mencitai seseorang wajar jika anda akan sangat "kepo" dengan kegiatan sehari-hari nya tiap saat anda akan menanyakan kegiatan apa yang sedang dia kerjakan,walau hal itu terkesan basa-basi jawaban dari dia akan membuat anda ber bunga-bunga.
 












Hal di atas hanyalah sebagian kecil tanda ketika anda sedang jatuh cinta pada seseorang,karena sejatinya cinta adalah sebuah misteri dalam hidup ini,sulit di jelaskan dengan kata-kata bahkan dengan tulisan,tapi ketika anda merasakan nya mungkin anda akan mengerti betapa "GILA" nya seseorang yang sedang di mabuk cinta.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.